Informasi seputar teknologi dan cara perawatan warnet

Cara Install Adobe Acrobat Reader PDF Terbaru

by Unknown , at 17.17 , have 5 komentar
Cara Install Adobe Acrobat Reader PDF Terbaru - Apa itu Acrobate Reader?
Acrobat Reader atau dikenal dengan sebutan Adobe Reader adalah sebuah perangkat lunak dari keluarga Adobe Acrobat yang dikembangkan oleh Adobe System. Aplikasi ini didesain dengan layout menyerupai kertas konvensional. Pengguna Acrobat Reader dapat membaca, memberi notasi, membaca verifikasi, dan mencetak data dengan format PDF (Potable Document Format).
Adobe Reader juga disebut aplikasi pembaca data PDF ( Potable Document Format ) yang dapat membuka dan dikooperasikan dengan semua data PDF ( Potable Document Format ).
Cara-Install-Adobe-Acrobat-Reader-PDF-Terbaru

Berikut bagaimana tata Cara Install Adobe Acrobat Reader PDF Terbaru.
1. Bagi yang belum punya perangkat Installer Adobe Acrobate Reader dapat didownload disini
2. Dobel klik perangkat Adobe Acrobate Reader yang kita download tadi, lihat pada gambar dibawah ini :
 3. Muncul jendela "Open File - Scurity Warning" klik Run, lihat gambar dibawah ini :
4. Muncul jendela "Adobe Acrobat Reader DC Installer" tunggu sampai proses install selesai, lihat gambar dibawah ini :
 5. Jika proses install selesai klik Finish, lihat gambar dibawah ini :

Demikian tutorial bagaimana Cara Install Adobe Acrobat Reader PDF Terbaru, semoga bermafaat. selamat belajar dan mencoba. Baca tutorial-tutorial lainnya di Nine As.net.
Cara Install Adobe Acrobat Reader PDF Terbaru
Cara Install Adobe Acrobat Reader PDF Terbaru - written by Unknown , published at 17.17, categorized as Trik Komputer . And have 5 komentar
Next Posting Lama
5 komentar Add a comment
Unknown
terima kasih.
sangat membantu.
Reply Delete
Unknown
makasih bnyak ya^^ semoga ilmu nya yg bermanfaat ini diblas sama Allah smpai nnti mati
Reply Delete
Unknown
ada alamat web untuk dowload aplikasinya ga ya gan?
Reply Delete
Cancel Reply
GetID
Blogger-->
Copyright ©2013 Nine As. Net by
  • Privacy Policy
  • Di dukung
  • Kangaliali.com
  • Theme designed by Damzaky - Published by Proyek-Template
    Powered by Blogger